Lirik Lagu dan Kunci Gitar "Song for friend"
Oleh: NiMo
intro : A D Bm E (2x)
A D
Saat kita berdua bersama
Bm E
Hari-hari terasa bahagia
A D
Sahabat yang dulu kunanti
Bm E
Kini t`lah kutemui
Reff : D A
Kini kunyanyikan sebuah lagu
C#m F#m
yang kau inginkan dari diriku
Bm A
Lagu ini slamanya kan di hatimu
D E
Yang slalu mengiringi langkahmu
*A D Bm E
A D
Perih duka kita coba hilangkan
Bm E
Tuk dapatkan asih yang abadi
A D
Mari eratkan hubungan kita
Bm E
Dengan satukan cinta
Back to : Reff
** C D E D (2x)
Interlude : D E C#m F#m
Bm A D E
Back to : Reff (2x)
Coda : A D
Song for friend hanya untukmu
Bm E
Song for friend dari diriku (4x)
Lirik lagu dengan judul "Song for friend" ini pertama kali dinyayikan oleh NiMo, kami juga menyediakan berbagai kumpulan Kord Gitar lengkap berserta gambar kunci gitar lengkap. Anda juga bisa melihat Lirik Lagu terbaru dan kunci gitar oleh NiMo Anda bisa belajar kunci gitar lengkap disini karena kami memberikan informasi dan kumpulan kunci gitar lengkap.
Materi Lirik Lagu "Song for friend - NiMo" dan Kunci Gitar di atas adalah hak cipta / hak milik dari pengarang, artis, band atau label musik yang bersangkutan. Seluruh media termasuk lirik lagu ataupun kunci gitar / Chord Gitar yang terdapat di situs ini hanyalah untuk keperluan pembelajaran dan evaluasi.